Era pencerahan eropa

 Renaisans Prancis adalah gerakan budaya dan seni rupa di Prancis antara abad ke-15 dan awal abad ke-17. Periode tersebut diasosiasikan dengan Renaisans pan-Eropa, sebuah kata yang dipakai oleh sejarawan Prancis Jules Michelet untuk menyebut "kelahiran kembali" seni rupa dan budaya Eropa.

Renaisans Italia memulai fase pembukaan Renaisans, periode perubahan budaya besar dan pencapaian di Eropa yang terjadi dari akhir abad ke-14 sampai sekitar tahun 1600, menandai transisi dari abad pertengahan ke Eropa Modern Awal.

Renaisans Eropa dimulai di Toscana, dan berpusat di kota Florence dan Siena. Renaisans juga memberikan pengaruh besar di Venesia

Renaisans Spanyol merupakan sebuah pergerakan di Spanyol, yang berasal dari renaisans di Italia yang berlangsung pada abad ke-14, yang menyebar hingga ke Spanyol selama abad ke-15 dan 16. Pergerakan ini dipusatkan pada seni, sastra, kutipan, dan sains yang diinspirasikan oleh tradisi zaman klasik Yunani-Romawi. 

 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

TAHUN 80an INDONESIA LEBIH MAJU DARI TIONGKOK, KINI JAUH TERTINGGAL, APA PRINSIPNYA

BAHASA DAERAH yang UNIK

mengenal kota aleppo